Ide Unik Perlombaan Agustusan Dalam Rangka Memperingati HUT RI
Beragam bentuk acara dan kepanitiaan dibentuk untuk melaksanakan kegiatan dalam rangka memeriahkan dan memperingati hari ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia, pentingnya memper erat dan menanamkan nilai-nilai kepada warga Republik Indonesia menjadikan negara tercinta ini tetap aman dan damai. Salah satu jalan untuk menanamkan nilai-nilai jurnalisme dan mempererat antarwarga adalah dengan cara melaksanakan berbagai macam bentuk kegiatan yang berhubungan dengan warga secara langsung atau kegiatan yang bersifat pendidikan.
Untuk melaksanakan sebuah kegiatan sebaiknya warga membentuk suatu panitia agar kegiatan bisa terlaksana dengan lancar dan baik. Berbagai macam bentuk kegiatan bisa dilaksanakan pada saat hari ulang tahun kemerdekaan Indonesia atau warga kita sering menyebutnya sebagai Agustusan, macam-macam perlombaan pada bulan Agustus biasanya berbentuk kegiatan atau Perlombaan yang bersifat senang-senang menanamkan rasa kecintaan kepada negeri ini.
Dibawah ini adalah beberapa contoh bentuk kegiatan atau Perlombaan yang bisa diadakan oleh panitia Hut Republik Indonesia. Bentuk kegiatan bisa berbentuk kegiatan yang formal atau nonformal dibawah ini akan kami Berikan beberapa contoh bentuk kegiatan yang non formal namun tetap memberikan nilai-nilai positif untuk warga sekitar.
Ide-ide unik untuk lomba pada saat bulan Agustus
Sepak bola teropong
Perlombaan sepakbola teropong bisa diulang dilaksanakan seperti halnya sepak bola futsal pada umumnya namun para peserta diwajibkan menggunakan teropong yang berbentuk cungkup dan ujungnya dikasih lubang. Perlombaan ini bisa bermanfaat untuk menanamkan nilai-nilai sportivitas para peserta lomba dengan tetap sehat, anda bisa menambah keunikan dalam perlombaan sepak bola teropong dengan memberikan beberapa aturan seperti sepak bola dengan menggunakan pakaian sarung sebagai aksesoris pada saat bermain sepak bola.
Lomba estafet air
pada dasarnya estafet air adalah Perlombaan yang harus dilaksanakan dalam bentuk kelompok atau tim jika anda sebagai panitia bisa melibatkan antara 7 Hingga 10 orang untuk melaksanakan lomba estafet air alat yang dibutuhkan adalah alat penampung air yang sengaja dikasih lubang tugas masing-masing dalam lomba estafet air memindahkan atau mengambil air dari peserta lomba yang paling belakang kemudian dipindahkan ke belakang berurutan dan air dikumpulkan menjadi satu di peserta lomba yang paling belakang perlombaan ini bisa anda laksanakan dan bisa anda nilai Berapa banyak air yang terkumpul untuk dijadikan sebagai pemenangnya.
Lomba balap karung
Pada umumnya sudah sangat umum dilaksanakan oleh panitia lomba Agustusan. Lari karung bisa bersifat individual satu per satu per satu atau bisa dilaksanakan dengan sistem Marathon berbentuk tim. Perlombaan lari maraton atau lari balap karung, diikuti oleh peserta perlombaan berlomba dari start hingga finish para peserta lomba lari menuju garis finish yang telah ditentukan.
Sepak bola daster
sepakbola daster ini seperti halnya sepakbola yang lainnya seluruh tim diikat dalam bentuk aturan yang standar dengan perlombaan seperti halnya sepak bola futsal bisa juga jadi ide unik perlombaan agustusan. Jika anda sebagai panitia perlombaan Agustusan sepakbola daster bisa menjadi pilihan alternatif untuk melaksanakan perlombaan sepak bola. Perlombaan sepak bola daster bisa dilaksanakan dalam skala kecil maupun skala besar skala kecil bisa anda bentuk dalam kelompok dengan jumlah seperti pemain futsal, untuk perlengkapan seluruh peserta sepak bola daftar diwajibkan menggunakan daster sebagaimana layaknya akan tidur cantik.
Itulah beberapa jenis perlombaan pada saat melaksanakan kegiatan hari ulang tahun Republik Indonesia yang bisa anda katakan untuk kemeriahan memperingati HUT RI. Berbagai macam jenis kegiatan tersebut anda bisa laksanakan dengan memberikan beberapa reward atau hadiah yang menarik agar seluruh peserta antusias dalam melaksanakan atau mengikuti perlombaan tersebut itu lah ide unik perlombaan agustusan.
Post a Comment for "Ide Unik Perlombaan Agustusan Dalam Rangka Memperingati HUT RI"